Tinjauan Teologis Terhadap Konsep Predestinasi Berdasarkan Injil Yohanes 6:44 dan Implikasinya bagi Orang Percaya

Penulis

  • Michael Son Raste B Gereja Interdenominasi Injili Indonesia (GIII) Jepang
  • Samuel Parimpasa Gereja Interdenominasi Injili Indonesia (GIII) Jepang

DOI:

https://doi.org/10.52157/mak.v3i1.272

Kata Kunci:

predestinasi, Yohanes 6:44, teologis

Abstrak

Konsep predestinasi adalah suatu gagasan Alkitab yang menyatakan bahwa sejak semula Allah telah memilih bagi-Nya siapa yang akan diselamatkan. Dalam sejarah kekristenan, konsep ini sering diperdebatkan di sepanjang abad. Pemahaman yang berbeda terhadap konsep ini melahirkan doktrin keselamatan yang juga berbeda. Ditengah pemahaman yang beragam ini, Yohanes 6:44 mampu memberikan solusi yang teologis untuk mengevaluasi kekeliruan pemahaman terhadap konsep predestinasi. Berdasarkan Yohanes 6:44, konsep predestinasi berhasil dirangkum menjadi suatu kesatuan yang utuh juga sistematis, logis dan teologis yaitu ketidakmampuan secara total, Bapa menarik secara efektif, Yesus sebagai pusat predestinasi, dan kebangkitan orang-orang pilihan. Memaknai konsep predestinasi dengan benar adalah bentuk komitmen kepada Allah yang wajib bagi setiap orang percaya sehingga berdampak bagi pertumbuhan iman bahkan juga kemuliaan bagi Allah yang berdaulat, Tuhan Yesus Kristus.

Referensi

Balz, Horst, and Gerhard Schneider, eds. Exegetical Dictionary Of The New Testament. Grand Rapids: Wm. B. Eermands Publishing Co, 1992.

Brown, Colin. Filsafat Dan Iman Kristen. Surabaya: Momentum, 2011.

Calvin, Yohanes. Institutio: Pengajaran Agama Kristen. Jakarta: Gunung Mulia, 2003.

Carson, D. A. The Gospel According To John. Grand Rapids: Wm. B. Eermans Publishing Co, 1991.

Hodge, Charles. Systematic Theology. Grand Rapids: Baker Book House Company, 1988.

“Kehendak Bebas, Pilihan & Predestinasi.” Accessed March 10, 2021. https://btbmindonesia.wixsite.com/home/post/kehendak-bebas-pilihan-predestinasi-1.

Keller, Timothy. Rasio Bagi Allah: Kepercayaan Dalam Zaman Skeptisisme. Edited by Stevy Tilaar. Translated by Junedy Lee. Surabaya: Momentum, 2015.

Kuhl, Dietrich. Sejarah Gereja Jilid I: Gereja Mula-Mula. Batu: Yayasan Pelayanan Pekabaran Injil Indonesia, 2010.

Lumintang I, Stevri, and Danik L.A. Theologia Penelitian & Penelitian Theologis. Jakarta: Geneva Insani Indonesia, 2016.

Lumintang, Stevri. Theologia & Misiologia Reformed. Batu: Departemen Literatur SAAT, 2006.

Packer, J. I. Kristen Sejati, Jilid I: Pengakuan Iman Rasuli. Surabaya: Momentum, 2014.

Palmer H, Edwin. Lima Pokok Calvinisme. Surabaya: Momentum, 2009.

UNIVERSITAS RAHARJA. “PENELITIAN KUALITATIF,” October 29, 2020. https://raharja.ac.id/2020/10/29/penelitian-kualitatif/.

Pink, Arthur. W. Kedaulatan Allah. Edited by Ellen Hanafi and Irwan Tjulianto. Translated by Boen The Giok and Rica Panjaitan. Revisi. Surabaya: Momentum, 2019.

Stott, John. Isu-Isu Global Menantang Kepemimpinan Kristiani. Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih/OMF, 1994.

Susabda, Yakub. Pengantar Ke Dalam Teologi Reformed. Jakarta: Lembaga Reformed Injili Indonesia, 2000.

Sutanto, Hasan. Perjanjian Baru Interlinear Yunani-Indonesia Dan Konkordansi Perjanjian Baru Jilid I. Jakarta: Lembaga Alkitab Indonesia, 2014.

Thiessen, Henry C. Teologi Sistematika. Malang: Gandum Mas, 2015.

Til, Van. Pengantar Theologi Sistematik: Prolegomena Dan Doktrin Wahyu, Alkitab Dan Allah. Surabaya: Momentum, 2010.

Tong, Stephen. Iman, Penderitaan, Dan Hak Asasi Manusia. Surabaya: Momentum, 2011.

———. Pengakuan Iman Rasuli: Memahami Apa Yang Kita Percaya. Surabaya: Momentum, 2020.

Torrance, David W, and Thomas F Torrance, eds. Calvin’s Commentaries: The Gospel According To St John. Translated by T. H. L Parker. Grand Rapids: Wm. B. Eermands Publishing Co, 1979.

Tulluan, Ola. Bahasa Yunani. Batu: Literatur YPPII, 2007.

Viyan, Moni. “Predestinasi by Moni Viyan, Sekolah Tinggi Teologi Bandung-Doktrin Allah Dosen Togardo Siburian, D.Th.” PREDESTINASI Doktrin Allah by Moni Viyan. Accessed March 4, 2021. https://www.academia.edu/33482608/Predestinasi_by_Moni_Viyan_Sekolah_Tinggi_Teologi_Bandung_Doktrin_Allah_Dosen_Togardo_Siburian_D_th.

Williamson, G. I. Katekismus Heidelberg. Surabaya: Momentum, 2017.

———. Katekismus Singkat Westminster. Surabaya: Momentum, 1999.

Abstrak viewed = 58 times

Citation

Diterbitkan

2024-05-28

Cara Mengutip

B, M. S. R., & Parimpasa, S. (2024). Tinjauan Teologis Terhadap Konsep Predestinasi Berdasarkan Injil Yohanes 6:44 dan Implikasinya bagi Orang Percaya. Makarios: Jurnal Teologi Kontekstual, 3(1), 55–72. https://doi.org/10.52157/mak.v3i1.272

Terbitan

Bagian

Articles