Pelayanan Gereja (Kingmi) Di Tanah Papua Terhadap Anak Jalanan Kota Sorong

Authors

  • Yulian Anouw Universitas Kristen Papua
  • Heni Sigap

DOI:

https://doi.org/10.52157/me.v11i2.182

Keywords:

Pelayanan, Gereja, Anak Jalanan, Ministry, Church, Street Children

Abstract

Penelitian dilaakuan Pelayanan Gereja (Kingmi) di Tanah Papua terhadap Anak Jalanan di Kota Sorong.  Studi kasus “Anak Jalanan Kota Sorong Papua Barat. adalah pelayanan gereja terhadap Anak Jalanan di Kota Sorong. Penelitian  ini dilakukan sebagai upaya untuk memberikan kontribusi pikiran teologis-misiologis dengan mengkaji pengajaran Alkitab tentang anak Jalanan, bagaimana manajemen pelayanan gereja dilakukan kepentingan  anak Jalan atau hanya focus Pelayanan seperti Khotba dimimbar saja. Dengan demikian, diharapkan terbentuk suatu pemahaman tentang manajemen pelayanan Gereja (Kingmi) di Tanah Papua terhadap Anak Jalanan di Kota Sorong yang obyektif, serta dapat dipertanggungjawabkan secara teologis maupun metodologis. Pendekatan riset yang diterapkan untuk menjawab isu inti masalah pada penelitian ini adalah pendekatan deskriptif dengan metodologi kualitatif.  Teknik pengumpulan data dilakukan melalui riset pendahuluan (observasi partisipatoris;  pada saat menjalani masa Penelitian anak jalanan di Lapangan Kota Sorong,serta wawancara yang dilakukan terhadap 7 (tujuh) orang pemimpin dan pelayan Gereja (Kingmi) di Tanah Papua di Kota Sorong, yang terdiri dari 5 (Lima) kategori, yaitu: pertama, pelayan sebagai Pemimpin Gereja (Kingmi) di Tanah Papua di Kota Sorong; kedua, pelayan anak Jalanan sebagai Gembala,Penginjil sidang Gereja (Kingmi) di Tanah Papua; ketiga,  Anak Jalanan dikota sorong, Keempat, Anak  Lahir Besar Kota Sorong  (Labeso). Kelima, orang tua Anak jalanan dikota Sorong, dan  Selain itu, data diperoleh melalui studi kepustakaan, dengan membaca, menganalisis, dan menemukan ide-ide dari buku-buku yang mendukung pembahasan pokok masalah yang dikaji. untuk menegaskan fakta tentang peran penting manajemen pelayanan gereja  bagi anak Jalanan dikota Sorong, Dengan demikian, temuan ini menegaskan pemahaman yang telah temukan, tentang pentingnya penerapan manajemen teologis-misiologis pelayanan Gereja (Kingmi) di tanah Papua.Jemaat Bukit Zaitun Sorong terhadap Anak Jalanan

The research was conducted by the Church Service (Kingmi) in Tanah Papua on Street Children in Sorong City. Case study “Street Children in Sorong City, West Papua.” is the church's ministry to street children in Sorong City. This research was conducted as an effort to contribute theological-misiological thoughts by studying Bible teaching about street children, how church service management is carried out for the benefit of street children or only focusing on services such as preaching in the pulpit. Thus, it is hoped that an understanding of the management of Church services (Kingmi) in Tanah Papua will be formed towards street children in Sorong City which is objective, and can be accounted for both theologically and methodologically. The research approach applied to answer the core issues of this research is a descriptive approach with a qualitative methodology. Data collection techniques were carried out through preliminary research (participatory observation; during the research period for street children in the Sorong City Square, as well as interviews with 7 (seven) Church leaders and servants (Kingmi) in Tanah Papua in Sorong City, which consisted of 5 (five) categories, namely: first, servants as Church Leaders (Kingmi) in the Land of Papua in Sorong City; second, street children ministers as pastors, evangelists for church congregations (Kingmi) in Papua; third, street children in the city of Sorong, Fourth , Children Born Big in Sorong City (Labeso) Fifth, parents of street children in Sorong City, and In addition, data were obtained through literature study, by reading, analyzing, and finding ideas from books that support the discussion of the main problems studied. To confirm the facts about the important role of church service management for street children in the city of Sorong, this finding confirms the understanding that has been found, regarding the the importance of implementing the theological-misiological management of the Church's ministry (Kingmi) in Papua. The Bukit Zaitun Sorong Congregation for Street Children

Downloads

Download data is not yet available.

References

Jurnal

Alfons, Gracia Deborah, Maria Hanie Endojowatiningsih, and Yohanis Udju Rohi. “Implementasi Misi Holistik Bagi Tim Paliatif Rumah Sakit Baptis Batu Jawa Timur.” Missio Ecclesiae 9, no. 1 (2020): 79–94. https://doi.org/10.52157/me.v9i1.110.

Anouw, Yulian, Universitas Kristen, and Papua Ukip. “KEBENARAN ALKITAB MENDEWASAKAN UMAT ALLAH MENURUT II TIMOTIUS 3?: 14-16” 6, no. 1 (2022): 14–16.

Panjaitan, Firman, and Hendro Siburian. “Misi Kristologi Dalam Konteks Kebudayaan.” Logia 1, no. 1 (2020): 44–61. https://doi.org/10.37731/log.v1i1.19.

Pardosi, M. “Pengaruh Kualitas Kepemimpinan Dan Kerohanian Seorang Pendeta Dalam Meningkatkan Kualitas Kerohanian, Pelayanan Dan Jumlah Baptisan Di Gmahk Kota Palembang.” Jurnal Koinonia 9, no. 1 (2015): 37–58.

Pasande, Purnama. “Pandangan Tentang Kepemimpinan Dan Pemimpin Kristen Yang Mencapai Misi.” Teologi Kristen 1, no. c (2019): 183–94.

Rumiyati, Umi, Kasiatin Widianto, DR Juanda, Lilis Setyarini, and Daniel Ari Wibowo. “Pengaruh Kepemimpinan Hamba Tuhan Dalam Pertumbuhan Kerohanian Jemaat Gereja GPdI ‘Zion’ Krebet, Tembalang, Wlingi - Blitar.” Journal Kerusso 3, no. 2 (2018): 9–19. https://doi.org/10.33856/kerusso.v3i2.93.

Rupa, Calvin Sholla. “Ciri Khas Seorang Gembala Berdasarkan Perspektif 1 Petrus 5:1-4.” Jaffary 14 (2016): 166.

Setiawan, David Eko. “Kelahiran Baru Di Dalam Kristud Sebagai Titik Awal Pendidikan Karakter Unggul.” Jurnal Evangelikal?: Jurnal Teologi Injili Dan Pembinaan Warga Gereja 3 (2019): 158.

Simanjuntak, Dapot tua, and Chris Joseph santo. “Pengaruh Keteladanan Hidup Gembala Sidang Terhadap Pertumbuhan Gereja.” Kharismata 2 (2019): 32.

Sugiyono Guzman, Kurniawan Candra, and Working Oktarina, Nina Paper. “BAB III METODE PENELITIAN Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D, (Bandung: Alfabeta, 2008).” Economic Education Analysis Journal 7, no. 1 (2018): 335–36.

Buku

Alkitab, Jakarta: Lembaga Alkitab Indonesia.

Agus Lay, 2006, Manajemen pelayanan, Jogyakarta: Anak Didik Imanuel (ANDI),

Bagong Suyanto, 2013, Masalah Sosial Anak, Jakarta: Kencana Frenada Media Group,

Gandum Mas, 1997, George R. Terry, Leslie W. Rue, dasar-dasar manajemen, Jakarta: Bumi Aksara

Masri Singarumbun dan Sofian Efendi, 1989, Prinsip-Prinsip Analisa Data dalam Metode Penelitian Survei. Jakarta: PT Pustaka LP3ES Indonesia,

H Malayu S.P Hasibuan, 2014 ,Manajemen dasar, Pengertian dan masalah, Jakarta: Bumi Aksara

Jason Lase,2005 Pengaruh lingkungan dan sekolah terhadap vandalisme siswa, Jakarta: FK & F Pd, Universitas Kristen Indonesia,

Jahenos Saragih 2009,Manajemen Kepemimpinan Gereja ,suara Gereja Kristiani yang Esa

Jesse Miranda, Gereja Kristen dalam Pelayanan, Malang: Gandum Mas,

Jono M. Munadar, 2014, pengantar Manajemen Panduan Komprehensif Pengelolaan Organisasi, Bogor: Kampus IPB Taman Kencana Bogor

Imam Suproyogo dan Tohroni, 2001Metodologi Penelitian Sosial-Agama. Bandung: Remaja Rosdakarya,

Internet, www.google , 2022.fungsi manajemen.com, Jakarta: depan Indomaret 03 Juni

Tim Penyusun Kamus 2009 Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka

Tim Penyusun Kamus 2007 Kamus Besar Bahasa Indonesia, Edisi ketiga, Jakarta: Balai Pustaka.

Sudarsono, 2012 Kenakalan Remaja, Jakarta: Rineka Cipta,

Sugiyono, 2006, Metode Penelitian Administrasi, Bandung: Alfabeta,

Sofyan S. Willis, 2014 Remaja dan Masalahnya, Bandung: Alfabeta,

Sofyan S. Willis, 2014 Remaja dan Masalahnya, Bandung: Alfabeta,

R. Hendry Migliore dan Robert E. Stevens, P2011, erencanaan Strategis dalam Gereja Pelayanan dari Konsep Menuju Keberhasilan, Jakarta: BPK Gunung Mulia,

Pusat bahasa departemen pendidikan nasional , 2007Kamus Besar Bahasa Indonesia edisi ketiga , Jakarta: Balai Pustaka,

Tomatala Yakob, 2013, kepemimpinan yang Dinamis, Malang: YT Leadership Foundation,

Abstract viewed = 300 times

Citation

Downloads

Published

2023-02-14

How to Cite

Anouw, Y., & Sigap, H. (2023). Pelayanan Gereja (Kingmi) Di Tanah Papua Terhadap Anak Jalanan Kota Sorong. Missio Ecclesiae, 11(2), 71–85. https://doi.org/10.52157/me.v11i2.182

Issue

Section

Articles