PERSEPULUHAN MENURUT MALEAKHI 3:7-12
DOI:
https://doi.org/10.52157/me.v7i1.81Keywords:
persepuluhan, Maleakhi 3: 7-12Abstract
Kitab Maleakhi menyatakan ketertinggalan bangsa Israel dalam mewujudkan ketaatannya kepada Allah. Meskipun demikian Allah tetap mengasihi mereka. Maleakhi mengajak bangsa ini untuk memulihkan hubungan mereka dengan Tuhan dengan cara memulihkan kerohanian mereka. Tidak hanya kepada seluruh suku, tetapi juga sampai kepada pelayan Tuhan yaitu Lewi dan Imam. Maleakhi berbicara dalam otoritas ucapan ilahi. Taurat adalah pemberian Tuhan untuk mengatur prilaku bangsa Israel sebagai umat kepunyaan Allah. Persepuluhan adalah bentuk peribadatan dan wujud keaktifan dalam mendukung kegiatan keimamatan dalam bait Allah. Pengabaian persepuluhan berdampak kepada terhambatnya pelayanan karena para imam bekerja bagi nafkah mereka masing-masing. Taurat itu sendiri tidak hanya berlaku kepada bangsa Israel, tetapi juga kepada bangsa-bangsa lain yang percaya kepada YHWH. Perbuatan baik adalah penting, tetapi persepuluhan juga penting. Tidak boleh mengabaikan salah satunya. Suku Lewi tidak menerima persepuluhan sebagai upah, tetapi sebagai warisan. Persepuluhan adalah wajib. Tidak memandang pekerjaan ataupun tingkat penghasilan. Suku Lewi hidup dari persepuluhan, namun mereka juga memberikan persepuluhan terbaik mereka kepada para imam. Bangsa Israel telah menghina Tuhan, khususnya para imam dengan tidak hormat dan tidak takut kepada Tuhan. Hidup mereka sudah jauh bertentangan dengan hukum Tuhan dengan mempersembahkan persembahan yang tidak layak, kawin-cerai dan kawin campur dengan bangsa kafir. Mereka juga berbicara dengan sembarangan memuji orang-orang gegabah dan fasik. Tuhan mengingatkan mereka bahwa ada hari penghakiman dan penghukuman bagi orang angkuh dan berbuat jahat, namun juga hari kemenangan bagi orang benar. Dalam menjalankan persepuluhan memerlukan kesungguhan seperti yang diteladani dari Abraham (dan Yakub). Persepuluhan Musa juga memandang kepada teladan Abraham. Persepuluhan harus jujur dan utuh. Sejak nenek moyang mereka, bangsa Israel sudah mengesampingkan ketetapan Tuhan. Masalah ini akan tetap berlangsung jika mereka tidak bertobat. Mereka juga sudah lama tidak menjalankan persembahan persepuluhan sehingga tempat perbendaharaan tidak terisi dan tidak ada makanan bagi orang Lewi. Tuhan kecewa kepada Lewi dan Imam yang mengabaikan tugas mereka dan bertindak dengan pandang bulu. Mereka gagal memberikan instruksi yang benar dalam Taurat. Mengakibatkan Bangsa Israel bertindak menyimpang dan tidak tahu bahwa itu salah. Bangsa ini hancur dalam ketidaktahuan. Mereka merampok Allah dengan terus menerus tidak memberikan persepuluhan dan persembahan. Tindakan itu sudah menjadi kebiasaan buruk (profesi). Maleakhi menyerukan pertobatan dan supaya bangsa Israel mengingat kembali akan kesetiaan Tuhan. Mereka dituduh telah merampok Tuhan karena lalai pada persepuluhan dan persembahan khusus yang adalah nafkah para imam. Persepuluhan adalah serius, sehingga dengan tidak memberikannya sama saja dengan merampok Tuhan. Cara untuk kembali kepada Tuhan di antaranya adalah dengan menghiraukan persepuluhan. Bangsa Israel tidak memberikan persepuluhan atau memberikan namun tidak sebagaimana seharusnya. Kesulitan ekonomi menjadi alasan bangsa Israel untuk tidak memberikan persepuluhan. Mereka merasa dirinya begitu susah sehingga layak jika bertindak tidak hormat kepada Tuhan. padahal justru pengabaiannya terhadap persepuluhan itulah yang membuat berkat mereka terhambat. Mereka tidak sadar bahwa tindakan mereka justru memperburuk keadaan karena mendatangkan pengadilan, peringatan dan kutuk dari Tuhan. “Dengan kutukan kamu terus menerus dikutuk, tetapi masih tetap terus menerus merampok Tuhan”. Kutuk itu mengikat dan membatasi berkat. Bangsa Israel menjadi bangsa yang besar karena Tuhan, namun mereka tetap merampok Tuhan. Orang yang tidak tahu bagaimana memberi, maka mereka akan menerima makin lama makin sedikit. Tuhan meminta mereka menguji Dia dengan persepuluhan karena Ia pasti memulihkan perekonomian mereka. Berkat akan dicurahkan berlimpah sampai tidak lagi diperlukan. Tuhan adalah sumber penghidupan mereka, karena itu memberikan persepuluhan tidak mengurangi penghasilan mereka, justru lebih. Allah memerintahkan agar kembali melakukan persepuluhan yang lama diabaikan ke Bait Allah yang adalah rumah perbendaharaan. Ketaatan mereka memenuhinya adalah wujud ketaatan kepada Allah. Ada jaminan bagi yang taat. “Ujilah Aku” perintah Tuhan sebagai bukti kesetiaan-Nya. Bangsa Israel meragukan pemeliharaan Tuhan dalam ketidaktahuan mereka, karena itu tantangan dari Tuhan ini muncul. Mereka bertanggungjawab jika Imam dan Lewi kelaparan karena absen nya persepuluhan. Karena memberi persepuluhan semata-mata karena menghormati Tuhan. Kegagalan persepuluhan sebenarnya berakar kepada kekikiran karena tidak percaya/ meragukan Allah. Memberikan Persepuluhan merupakan bentuk ketaatan. Allah adalah sumber berkat dan hanya dirasakan oleh orang yang takut kepada-Nya. Berkat adalah Kekuatan dari Allah yang datang dari Allah yang mendatangkan keberuntungan dan kekayaan bagi manusia. Tuhan menjaga sumber penghasilan umat-Nya. Tuhan akan menghardik belalang pelahap tidak hanya saat ini tetapi seterusnya. Allah mengusir binatang pelahap agar tidak merusak hasil panen mereka. Negeri itu menjadi negeri kesukaan karena tanah tersebut menjadi berkat bagi setiap orang dan setiap orang menjadi kesukaan atas negeri.
Downloads
References
1985 Malachi, Expositor’s Bible Commentary, vol. 7 (Grand Rapids: Zondervan
Allen, Clifton J. (Ed.)
1972 Broadman Bible Commentary, vol.7. Nashville:Broadman
Baker, David L.
1992 Mari Mengenal Perjanjian Lama. Jakarta : BPK Gunung Mulia
Baker, F.L.
1990 Sejarah Kerajaan Allah. Jakarta : BPK Gunung Mulia
Baldwin, Joyce G.
1972 Haggai, Zechariah Malachi ‘An Introduction and Commentary' (Illinois : Inter Varsity Press
Barker, Margareth
1994 Pintu Gerbang Surga. Jakarta : BPK Gunung Mulia
Bate’e, Yamowa’a
2009 Mengungkap Misteri Persepuluhan. Yogjakarta:Andi
Baxter, Sidlow
1989 Menggali Isi Alkitab Jilid 2. Jakarta : YKBK/OMF
Benson, Clarence H.
2004 Pengantar Perjanjian Lama ‘Puisi dan Nubuat (Ayub- Maleakhi). Malang: Gandum Mas
Blacin, John, dkk.
2008 Intisari Alkitab Perjanjian Lama. Jakarta: Persekutuan Pembaca Alkitab
Blankenbaker, Francees
2004 Inti Alkitab Untuk Para Pemula.Jakarta: BPK Gunung Mulia
Blommendall, J.
1983 Pengantar Kepada Perjanjian Lama. Jakarta:BPK Gunung Mulia
Buttrick, George, A.
1980 The Interpreter’s Dictionary of the Bible Vol.2. Nashville : Abingdon Press
Bamberger, Bernard J.
1979 Leviticus, The Torah: A Modern Commentary, vol. 3. New York: Union of American Hebrew Congregations
Baxter, Sidlow
1983 Menggali Isi Alkitab. Jilid 1. Jakarta: BPK Gunung Mulia
Bennett, Miles
1972 The Broadman Bible Commentary, vol. 7. Nashville: Broadman
Boa, Kennet
1980 Talk Thru the Old Testament. USA: Tyndale House Publishers
Bock, Darrel L.
1994 Baker Exegetical Commentary on the New Testament. Grand Rapids :Baker Academic
Boeker, T.G.R.
2005 Bahasa Ibrani. Batu: I-3
Boice, James Montgomery
1986 The Minor Prophets: Two Volumes Complete in One Edition. Grand Rapids: Kregel
Bonard, Matthieu, 340, Carlston, Charles E. & Evans, Craig A.
2014 From Synagogue to Ecclesia. Germany: Mohr Siebek
Bottereck, G. Johannes & Ringgren, Helmer
1977 Theological Dictionary of the Old Testament, Vol. II. Grand Rapids : Wm. B. Eerdmans Publish. Co
Boyd, Frank M.
2006 Kitab Nabi-Nabi Kecil. Malang:Gandum Mas
Bromiley, Geoffrey W. (gen.ed.)
1982 The International Standard Bible Encyclopedia Vol. 3. Grand Rapids : Wm. B. Eerdmans Pub. Co.
Brown, Francis
1979 The New Brown - Driver - Briggas Genesius - Hebrew and English Lexicon. Peabody : Hendrickson Publishers
Bruce, F.F.
1979 The International Bible Commentary. Grand Rapids : Zondervan Publishing House
Brueggemann, Walter
1982 Genesis: A Bible Commentary for Teaching and Preaching Interpretation. Atlanta: John Knox
Bucner, Charles E.
1990 Kitab Maleakhi ‘Kupasan Firman Allah''. Bandung: Lembaga Literatur Baptis
Calvin, John
1999 Commentaries on the Four Last Books of Moses Arranged in the Form of a Harmony. 4 vols. Grand Rapids: Baker
Calvin, John
1999 Commentaries on the Twelve Minor Prophets, 5 vols.. Grand Rapids: Baker
Calvin, John
1999 “Nuimbers 18:20”, Calvin’s Commentary on the Bible. Grand Rapids: Baker
Cowles, Roy T.
1958 Scriptural Teaching on Stewardship: “Tithing or Stewardship?”. Grand Rapids: Baker
Craigie, Peter C.
1984 Malachi 3:6-12, The Daily Study Bible Series, Twelve Prophets Volume 2. USA, Westmister John Knox Press
Creswell, John W.
2007 Qualitative Inquiry and Research Design-Choosing Among Five Approaches. California, Sage Publications, Inc.
D.A., W.S LaSor & Bush, Hubbard, F. W.
2000 Pengantar Perjanjian Lama 'Jilidi 2 Sastra dan Nubuat'. Jakarta: BPK Gunung Mulia
Dentan, Robert C. & Sperry, Willard L.
1956 The Book of Malachi, The Interpreter’s Bible, vol. 6. New York: Abingdon
Demarest, Gary W.
1990 Mastering the Old Testament: Leviticus. Dallas: Word Publishing
Douglas, J.D. (ed.)
1995 Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid I. Jakarta : Yayasan Komunikasi Bina Kasih (OMF)
Douglas, J.D. (ed.)
1995 Ensiklopedi Alkitab Masa Kini Jilid II. Jakarta : Yayasan Komunikasi Bina Kasih (OMF)
Dyrness, William
1990 Tema-Tema Dalam Teologi Perjanjian Lama. Malang Gandum Mas
Eban, Abba
1975 Sejarah Ringkas Umat. Ende Flores : Nusa Indah
Ellingworth, Paul
1993 The Epistle To The Hebrew: A Commentary On The Greek Text, The New International Greek Testament Commentary. Grand Rapids: Eerdmans
Finger, Thomas N.
2004 A Contemporary Anabaptist Theology: Biblical, Historical, Constructive. Downers Grove: InterVarsity
Freedman, David Noel
2000 Eerdmans Dictionary of The Bible. Drand Rapids: Wm B. Eerdmans
Gablien, Frank G.
1985 The Expositors Bible Commentary Vol VII. Grand Rapids : Zondervan Publishing House
Gemeren, Willem A. Van
2007 Penginterprestasian Kitab Para Nabi. Surabaya: Momentum
Green, Dennis
1984 Pembimbing Pada Pengenalan Perjanjian Lama. Malang: Gandum Mas
Harris, R. Laird (ed),
1980 Theological Wordbook of the Old Testament, Vol. I. Grand Rapids: Moody Press
Harris, R. Larid (ed·)
1980 Theological Wordbook of the Old Testament, Vol, II.. Grand Rapids: Moody Press
Hill, Andrew E. & Walton, John H.
2004 Survei Perjanjian Lama. Malang: Gandum Mas
Hinson, David F.
1991 Sejarah Israel Pada Zaman Alkitab. Jakarta : BPK Gunung Mulia,
Holdcroft, L. Thomas
1992 Kitab - Kitab Sejarah. Malang:Gandum Mas
Horner, Jerry
1972 The Christian and the Tithe. Nashville: Stewardship Commission of the Southern Baptist Convention
Jackson, Samuel Macauley
1901 Huldreich Zwingli: The Reformer of German Switzerland. New York: Putnam
Jansen, Irving L
1981 Jansen's Survey of the Old Testament. Chicago: Moody Press
Joseph, Brian & Janda, Richard (ed.)
2008 The Handbook of Historical Linguistic. Oxford: Blackwell Publishing
Kaiser, Walter C. Jr.
1998 A History of Israel: From the Bronze Age Through the Jewish Wars (Nashville: Broadman & Holman
Kaiser, Walter C.
1984 Malachi ‘God's Unchanging Lave’. Grand Rapids: Backer Book House
Kaufmann, Yehezkel
1960 The Religion of Israel: from its beginnings to the Babylonian exile. Chicago: University of Chicago Press
Keil & Delitzch
1965 Biblical Commentary on the Old Testament. Grand Rapids:Eerdmans
Kellogg, Samuel H.
2009 The Book Of Leviticus. UK: Cambridge Scholar Publishing
Kochar, S.K.
2008 Teaching of History. Jakarta:Grasindo
Kurtz, H.H.
1980 Sacrificial Worship Of The Old Testament. Grand Rapids, Michigan : Baker Book House
Lansdell, Henry
1995 The Sacred Tenth or Studies in Tithe-Giving Ancient and Modern. Grand Rapids: Baker
Levy, David M.
1992 Malachi Messanger Of Rebuke And Renewal (Friend Of Israel Gospel Ministry
Lindsay, Thomas
1916 A History of the Reformation, 2 vols. New York: Scribner
Louw, Johannes P. & Nida, Eugene A. eds.
1989 Greek-English Lexicon ofthe New Testament Based on Semantic Domains. 2 vols.. New York: United Bible Societies
Merril, Eugene H.
2003 Haggai, Zechariah, Malachi: An Exegetical Commentary. ___: Biblical Studies press
Miles, Matthew B. & Huberman, A. Michael
1992 Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia
Milgrom, Jacob
1990 Numbers, The JPS Torah Commentary. Philadelphia: Jewish Publication Society
Moleong, Lexy J.
2010 Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
Murray, Stuart
2000 Beyond Tithing. England:Carlisle
Myers, Allen C.
1987 The Eerdmans Bible Dictionary. Grand Rapids : Publishing Company
Nasir, Mohammad
1999 Metode Penelitian, Surabaya:Ghalia Indonesia
North, Gary
2011 The Covenantal Tithe. USA: American Vision
North, Gary
1994 Tithing and the Church. Dallas: inst for Christian Economic
Obadja, Jeane Ch.
2004 Survei Ringkas Perjanjian Lama. Surabaya: Momentum
Oliver, Michael E.
1986 A Biblical and Theological Investigation of Tithing. M.A. thesis. Ohio: Cincinnati Christian Seminary
Owen, John
1680 A Continuation ofthe Exposition of the Epistle ofPaul the Apostle to the Hebrews. vol 7. London: Nathaniel Ponder
Owens, John Joseph
1992 Analytical Key to the Old Testament. Grand Rapids: Baker Publisher
Patterson, Richard D. and Hill, Andrew
2008 Minor Phropet: Hosea Through Malachi. USA:Tyndale House Publisher
Paterson, Robert M.
1985 Tafsiran Alkltab Kitab Nabi Maleakhi. Jakarta : BPK Gunung Mulia
Poiter, Hilary Of (ed.)
2002 Commentary on Matthew. Washington, D.C.: The Catholic University of America Press
Ricards, Lawrence O.
1985 Expository Dictionary of Bible Words. Grand Rapids : Zondervan Publishing House
Rowley, H. H.
1983 Ibadah Israel Kuno. Jakarta: BPK Gunung Mulia
Rushdoony, Rousas John
1999 The Institutes 0f Biblical Law, 3 vols. Vallecito, CA: Ross House
Salstrand, George A. E.
1956 The Story of Stewardship in the United States of America. Grand Rapids: Baker
Selden, John
1618 Historie of tithes. London:s.n.
Sharp, John
1893 "Tithes," in Dictionary of Christian Antiquities Vol.2. London: John Murray
Smith, Ralph L.
1984 Micah-Malachi, Word Biblical Commentary, vol. 32. Waco: Word
Smith, W. Robertson
1914 Lectures on the Religion of the Semites. London:Adam and Charles Black
Sutanto, Hasan
1986 Hermeunetik:Prinsip-Prinsip dan Metode Penafsiran Alkitab. Malang:SAAT
Tenney, Merril, C.
1980 The Zondervan Pictorial Encyclopedia of the Bible Dictionary. Vol.4. Grand Rapids : Zondervan Publishing House
Tosh, John
2006 The Pursuit of History (4th ed.). London: Longman Publisher
Unger, Merril F. & White, William Jr.
1980 Nelson’s Expository Dictionary of The Old Testament. Nashville : Thomas Nelson Publisher
Usman, Husain & Setiady, Purnomo
2004 Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: Bumi Aksara
Verhoef, Pieter A.
1987 The New International Commentary On The Old Testament. Grand Rapids : Wm. B. Eerdmans Publishing Company
Vine, W.E. & Unger, Merril F.
1985 Vine's complete Expository Dictionary of Old and New Testament Words. Nashville : Thomas Nelson Publisher
Ward, Hiley H.
1958 Creative Giving. New York: MacMillan
Wolf, Herbert M.
1976 Hagai and Malachi : Rededication and Renewal. Chicago : Moody Press
Yoshiaki, Hattori
1993 Langkah - Langkah Praktis dalam Eksegese Perjanjian Lama. Batu: STT-I3
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Missio Ecclesiae is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.